News Arsip - Hyundai Internusa

News

News

Indonesia Timur Kini Punya Stasiun Charging Mobil Listrik lho

Jakarta, CNBC Indonesia – PT PLN (Persero) terus mendorong ekosistem Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (KBLBB) di Indonesia. Kali ini PLN menyediakan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) pertama di Indonesia Timur, tepatnya di Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Mattoaging, Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Penyediaan SPKLU ini ditandai dengan seremoni yang dihadiri oleh Plt […]

Indonesia Timur Kini Punya Stasiun Charging Mobil Listrik lho Read More »

Hyundai Stargazer Active

Hyundai Stargazer Active, Tipe Terendah yang Kini Punya Fitur Baru.

Hyundai Stargazer Active, merupakan tipe terendah dari varian mobil Hyundai Stargazer. Meskipun bukan termasuk jajaran tipe premium, tetapi Stargazer Active tetap menawarkan kinerja yang luar biasa. Jenis mobil keluarga ini juga telah didesain sesuai keadaan jalan di Indonesia dengan eksterior serta interior yang ekspresif dan futuristic.  Mobil dengan ketersediaan 7 seat ini tersedia dalam 2

Hyundai Stargazer Active, Tipe Terendah yang Kini Punya Fitur Baru. Read More »

Punya Pabrik di Indonesia, Harga Mobil Listrik Hyundai Bakal Lebih Murah?

Persaingan industri otomotif di Indonesia bakal semakin menarik setelah produsen mobil asal Korea Selatan Hyundai ikut berinvestasi dengan mendirikan pabrik di Indonesia. Terlebih pabrik ini memang didedikasikan untuk bisa melahirkan mobil listrik, yang notabene langkah ini belum dilakukan oleh pabrikan lainnya. Tapi apakah memungkinkan berdirinya pabrik Hyundai di Indonesia bisa membuat harga jual mobil listrik

Punya Pabrik di Indonesia, Harga Mobil Listrik Hyundai Bakal Lebih Murah? Read More »

Test Drive Hyundai

Salurkan Donasi Test Drive, Hyundai Turut Perkenalkan Produknya

Hari Sabtu, 8 Juli 2023, Dealer Hyundai Internusa telah melakukan penyaluran donasi berupa sejumlah dana ke Yayasan Anak Yatim dan Panti Sosial. Yayasan yang menjadi target penyaluran ialah Barokah Amanah Mustaqbal di Karawang dan Assuyuthiyah di Cianjur. Dana tersebut diberikan oleh pihak management cabang dan diterima oleh pihak pengurus yayasan terkait. Sebanyak 20 anak yatim

Salurkan Donasi Test Drive, Hyundai Turut Perkenalkan Produknya Read More »

Model Apa yang Disiapkan Hyundai saat Pabrik di Indonesia Mulai Ngebul?

Pabrik Hyundai akan selesai dibangun pada akhir tahun 2021, produksi awal diprediksi baru akan dimulai pada awal tahun 2022. Model apa yang bakal diproduksi pertama kali oleh Hyundai di Indonesia ya? Sayangnya Hyundai masih malu-malu mengungkapkan model pertama apa yang akan diproduksi Hyundai di Indonesia. “Terkait model apa saja yang diproduksi, mohon menunggu kabar resmi

Model Apa yang Disiapkan Hyundai saat Pabrik di Indonesia Mulai Ngebul? Read More »

Hyundai Stargazer X Resmi Mangaspal

Hyundai Motors Indonesia resmi meluncurkan Hyundai STARGAZER X untuk dipasar melalui gelaran Launching Event Hyundai STARGAZER X untuk pasar dalam negeri melalui gelaran GIIAS 2023, ICE, BSD, Tangerang, Banten, Kamis Hyundai STARGAZER X mengusung mesin yang sama dengan versi standarnya, yakni mesin bensin Smartstream G1.5L. Konfigurasi mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga 115 PS pada 6.300

Hyundai Stargazer X Resmi Mangaspal Read More »

Pembangunan Dimulai, Pabrik Baterai Hyundai Bisa Penuhi Kebutuhan 150 Ribu Unit Kendaraan Listrik

Pembangunan pabrik sel baterai kendaraan listrik di Indonesia milik Hyundai Motor Group dan LG Energy Solution Ltd, resmi dimulai. Peletakan baru pertama ini, diselenggarakan secara virtual, bertempat di Karawang New Industry City, Jawa Barat, Rabu (15/9/2021). Turut hadir dalam seremonial peletakan batu pertama, yaitu Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, serta

Pembangunan Dimulai, Pabrik Baterai Hyundai Bisa Penuhi Kebutuhan 150 Ribu Unit Kendaraan Listrik Read More »

Mengenal Teknologi Drive by Wire di Pedal Gas Hyundai Santa Fe

Masih dari pengalaman nyetir Hyundai Santa Fe 2.2 CRDi Signature di Liga Irit 2021 kemarin. Yang mau dibahas adalah pedal gas Hyundai Santa Fe 2.2 CRDi Signature sudah pakai teknologi drive by wire. Ini adalah pedal gas elektronik yang responsnya diatur komputer mobil (ECU) sehingga bisa membuka katup gas dengan efisien. Jadi pada pedal gas Hyundai Santa Fe 2.2 CRDi Signature

Mengenal Teknologi Drive by Wire di Pedal Gas Hyundai Santa Fe Read More »

Hyundai Internusa Resmi Luncurkan All-New SANTA FE Dengan Pilihan Mesin Hybrid dan Bensin

Pada hari ini Sabtu, 2 November 2024 Hyundai Internusa (PT Multi Oto Internusa) selaku dealer resmi mobil Hyundai Karawang, Purwakarta & Cianjur resmi luncurkan All New SANTA FE yang sebelumnya sudah resmi diperkenalkan oleh PT Hyundai Motors Indonesia (HMID). Generasi ke-5 dari SANTA FE, all-new SANTA FE, dengan dua pilihan powertrain, yaitu Hybrid Electric Vehicle (HEV)

Hyundai Internusa Resmi Luncurkan All-New SANTA FE Dengan Pilihan Mesin Hybrid dan Bensin Read More »

Scroll to Top